Tahu Cabai Garam

Dipos pada January 20, 2022

Tahu Cabai Garam

Anda sedang mencari inspirasi resep Tahu Cabai Garam yang unik? Cara membuatnya memang susah-susah gampang. Jika keliru mengolah maka hasilnya tidak akan memuaskan dan justru cenderung tidak enak. Padahal Tahu Cabai Garam yang enak harusnya sih memiliki aroma dan rasa yang mampu memancing selera kita.

Banyak hal yang sedikit banyak berpengaruh terhadap kualitas rasa dari Tahu Cabai Garam, mulai dari jenis bahan, selanjutnya pemilihan bahan segar, sampai cara membuat dan menyajikannya. Tidak usah pusing kalau ingin menyiapkan Tahu Cabai Garam enak di rumah, karena asal sudah tahu triknya maka hidangan ini dapat jadi suguhan spesial.

Adapun jumlah porsi yang bisa dihidangkan untuk membuat Tahu Cabai Garam adalah 2 orang. Jadi pastikan porsi ini cukup untuk dihidangkan untuk anda sendiri maupun keluarga tersayang.

Oh ya untuk tambahan saja, waktu yang diperlukan dalam memasak Tahu Cabai Garam diperkirakan sekitar 30 menit.

Nah, kali ini kita coba, yuk, variasikan Tahu Cabai Garam sendiri di rumah. Tetap dengan bahan yang sederhana, sajian ini bisa memberi manfaat dalam membantu menjaga kesehatan tubuh kita. Anda bisa membuat Tahu Cabai Garam memakai 9 jenis bahan dan 6 langkah pembuatan. Berikut ini cara dalam membuat hidangannya.

Ngidaaam ngidaaam tahu cabai gareeemmm. Bosan dengan menu itu itu aja sih. Enak banget nih menu diet yum! kata suami, uenaak hehe

Bahan-bahan dan bumbu yang perlu dipersiapkan untuk membuat Tahu Cabai Garam:

  1. 1 buah tahu putih, potong kotak kecil
  2. 1 sdt garam
  3. 4 siung bawang merah
  4. 2 siung bawang putih
  5. 5 buah cabe merah keriting
  6. campuran cabe rawit dan merah 6 buah (tergantung suka pedas)
  7. 3 sdm margarin
  8. Lada 1/2 sdt, totole 1/2sdt
  9. tepung kobe kentucky

Langkah-langkah untuk membuat Tahu Cabai Garam

1
Rendam potongan tahu dalam air garam 30menit
2
Tiriskan tahu hingga kering, awurin tepung kentucky, di ketuk2 wadahnya supaya tepung tersebar rata. Ga usah campur air ya.
3
Goreng tahu hingga warna coklat, artinya sudah krispi mom. kemudian tiriskan dan sisihkan.
4
Tumis margarin, bawang merah bawang putih cabe merah rawit bersamaan dgn api kecil, cukup 15 detik ya, hingga margarin leleh, jgn kelamaan supaya ga kematengan dan warna bawang cabe tetap cerah
5
Kemudian masukan tahu, diaduk aduk, taburkan sejumput garam, lada dan totole diatas tahu merata, aduk aduk 15 detik. jangan kelamaan spy tahu tetap garing.
6
Siap deh, tahu cabai garam seperti di restoraan loh heheh
Tahu Cabai Garam - Step 6

Resep Lain Yang Perlu Anda Coba

Resep Sayur Kuning Sawi Putih Kentang Tahu

Resep Sayur Kuning Sawi Putih Kentang Tahu

Selamat mencoba, semoga bermanfaat ☺

5 porsi
30 menit
Sambel Goreng Usus dan Tahu

Sambel Goreng Usus dan Tahu

Pengen nyoba usus dan tahu disambal goreng ternyata maknyus juga 😅. #GoldenBatikApronChallenge

Sapo Tahu Ayam

Sapo Tahu Ayam

Bismillaah Assalaamualaikum Sarapan yang mudah memasaknya dan sederhana bahannya. 💞🌹 #sapotahu #sapotahuayam #ayamfillet #TiketGoldenBatikApron #cookpad #cookpad_id #cookpadCommunity #cookpadCommunity_id #cookpadCommunity_Indonesia #cookpadCommunity_Cikarang #Dapoer_Santi @lovetocook_121076

6 orang
30 menit
Tahu pedas balado

Tahu pedas balado

Bosan dgn tahu yg cuma digoreng aja. Coba dibikin balado pedas dan makan dgn nasi hangat :)

Tahu cabe garam

Tahu cabe garam

Enak pastinya 🥰🥰🥰 #2 #Hana_kitchen #pejuanggoldenbatikapron #cocomba #cookpadcommunity_bandung #authorsbandunghebring

Telur tomat plus tahu dan sawi

Telur tomat plus tahu dan sawi

Assalamualaikum warohmatullahi wabarokatuh Cari cari resep di youtube dengan sedikit tambahan.. rasanya seger.. dengan uang cuma 10rb an sudah bisa makan enak.. hehe..

2-5 orang
30 menit
Tahu Kriwil Sambel Kecap

Tahu Kriwil Sambel Kecap

Siang² suami minta camilan, bingung dong mau bikin apaa, terus kedapur buka kulkas masih ada tahu 5 buah, yaudah langsung di eksekusi ajaa , untungnya masih punya bahan 🤭 enaknya foodprep tuh kaya gini maak, sewaktu² kalo pengen sesuatu adaa aja yang di bikin ☺️

Nugget Ayam Tahu

Nugget Ayam Tahu

Menu anak biar makannya lahap 😉👌 #PejuangGoldenBatikApron

Mangut Iwak Pe Tahu Terong

Mangut Iwak Pe Tahu Terong

Sebelumnya uda pernah bikin ini yah. Kali ini bikin lagi kok ngepasi sama event cookpad bertemakan IKAN ASAP. Wah senangnyaaa karna sebagai warga pantura yg notabene sering makan ikan asap, semisal : iwak pe (kita nyebutnya begitu), tongkol pindang asap, iwak manyung. Kalo mau praktis sih bisa di sambel ya. Kalo di Pati - Rembang - Semarang iwak pe biasa di masak santan alias mangut yg pedes. Aroma iwak pe itu bikin ‘nanduki’ nambah lagi nasiii nya 😄😋 Ini aku pakai 2 jenis iwak pe : ikan pari (yg bentuknya panjang) & ikan manyung (dagingnya, bentuknya lebih kecil dan cenderung padat, tulangnya pun sedikit). #PekanPosbar #IkanAsap #KelasInspirasi_IkanAsap #SemangcookHokyaHokye #CookpadCommunity_Semarang

Tahu Crispy Cabe Garam

Tahu Crispy Cabe Garam

Udah sering buat ini, tapi ternyata belum tulis disini, hihihi.. * Tepung boleh diganti dengan tepung serbaguna/ tepung krispy bermerk.. * Penambahan air tergantung kelembapan tepung ya.. #IdeMasakku #CookpadCommunity_Tangerang

1 piring
20 menit
Tahu ala korea, praktis cepet masaknya

Tahu ala korea, praktis cepet masaknya

Malam malam lapar😭 ada tahu di kulkas, yuk lah gas bikin tahu ala koriya...

2 orang
15 menit
8. Dimsum Tahu Udang

8. Dimsum Tahu Udang

Pertama kali dulu buat dimsum tahu udang agak gagal karena pakai kulit pangsit goreng😅. Nyoba beli kulit dimsum dan wahh cantik ya, emang beda dengan kulit pangsit. Maklum lah ya, masih awam.

Sayur Oyong Tahu Santan

Sayur Oyong Tahu Santan

Bosan dengan sayur oyong bening? Cuss kita buat sayur oyong tahu santan....segerrr... #PejuangGoldenBatikApron

4 orang
20 menit
Tumis Tahu putih with toge

Tumis Tahu putih with toge

Utk yg baru belajar masak ini gampang banget bikinnya, pasti bisa 😊. Sy pake 1 cabe, karna anak sy umur 6thn ikut makan tumis tahu toge ini 🤗

3 orang
25 menit
Tahu telur dengan saus kacang

Tahu telur dengan saus kacang

#TiketGoldenBatikApron

3. Pepes Tahu Kemangi

3. Pepes Tahu Kemangi

Dah lama juga ga bikin pepes tahu kemangi ada yg ingetin langsung lah eksekusi #PotBerbisik_AnekaPepes #CookpadCommunity_Bekasi #PejuangGoldentBatikApron

Sayur tahu sawi hijau santan

Sayur tahu sawi hijau santan

Gak ada cerita sih cuma eksekusi bahan yg ada aja.

2-3 orang
10 menit
Pepes Tahu Jamur Tiram

Pepes Tahu Jamur Tiram

Akhir tahun biasanya sayur dan ikan lagi meroket, entah karena cuaca yang memang sedang masuk musim hujan atau karena permintaan ikan tinggi untuk acara bakar-bakar malam tahun baru. Demi mencukupi gizi keluarga, kita harus tetap pintar mengolah makanan walau seadanya. Maka jadilah menu ini. Yuk cobain menu hemat tapi enak ini bun.

10 porsi
30 menit
Opor Ayam Telur Tahu

Opor Ayam Telur Tahu

Masak simpel buat berdua bareng suami

Tumis Tahu Pedas

Tumis Tahu Pedas

Ini idee laukk yg praktis dan simple bangett... bahan2nya pun gak neko2 .🤭🤭 praktis buat emak2 yang mageran..😅 pas liat langsung aku recook dong video resepnya dari instagram punyanya @krisbtr... #resepwongkito #cookpadcommunity_palembang