Tumis Buncis Tahu Putih dengan Bakso Ikan

Dipos pada January 8, 2022

Tumis Buncis Tahu Putih dengan Bakso Ikan

Anda sedang mencari inspirasi resep Tumis Buncis Tahu Putih dengan Bakso Ikan yang unik? Cara membuatnya memang susah-susah gampang. Jika keliru mengolah maka hasilnya tidak akan memuaskan dan justru cenderung tidak enak. Padahal Tumis Buncis Tahu Putih dengan Bakso Ikan yang enak harusnya sih memiliki aroma dan rasa yang mampu memancing selera kita.

Banyak hal yang sedikit banyak berpengaruh terhadap kualitas rasa dari Tumis Buncis Tahu Putih dengan Bakso Ikan, mulai dari jenis bahan, selanjutnya pemilihan bahan segar, sampai cara membuat dan menyajikannya. Tidak usah pusing kalau ingin menyiapkan Tumis Buncis Tahu Putih dengan Bakso Ikan enak di rumah, karena asal sudah tahu triknya maka hidangan ini dapat jadi suguhan spesial.

Nah, kali ini kita coba, yuk, variasikan Tumis Buncis Tahu Putih dengan Bakso Ikan sendiri di rumah. Tetap dengan bahan yang sederhana, sajian ini bisa memberi manfaat dalam membantu menjaga kesehatan tubuh kita. Anda bisa membuat Tumis Buncis Tahu Putih dengan Bakso Ikan memakai 10 jenis bahan dan 4 langkah pembuatan. Berikut ini cara dalam membuat hidangannya.

Hari ini masak sayur yang simpel aja, cek kulkas ada si buncis manis, tahu dan bakso ikan ,cuss lah kita masak 😁. #BelajarBarengCookpad #CookpadCommunityBogor #WorkFromHome #TumisBuncis

Bahan-bahan dan bumbu yang perlu dipersiapkan untuk membuat Tumis Buncis Tahu Putih dengan Bakso Ikan:

  1. 250 gr buncis
  2. 4 buah tahu putih
  3. 4 buah bakso ikan/sesuai selera (saya bakso ikan so good)
  4. 1 sdm kecap saus tiram (saya saori)
  5. 1/2 sdm kecap ikan
  6. 2 buah cabai merah keriting
  7. 2 siung bawang putih
  8. 1 siung bawang merah
  9. secukupnya Gula, garam, penyedap rasa/totole
  10. 100 ml Air matang

Langkah-langkah untuk membuat Tumis Buncis Tahu Putih dengan Bakso Ikan

1
Siapkan semua bahan. Potong - potong buncis,tahu dan bakso ikan. Goreng tahu sampai setengah matang, angkat dan tiriskan.
2
Iris - iris cabai dan bawang. Tuang minyak goreng ke wajan.Masukkan cabai dan bawang,tumis hingga harum. Berikutnya masukkan bakso ikan, aduk - aduk baru masukkan tahu,kecap saus tiram, kecap ikan, gula, garam, penyedap rasa/totole,air dan aduk -aduk semua sampai matang dan air menyusut.
3
Setelah air menyusut dan buncis matang, angkat dan sajikan dalam piring atau wadah.
Tumis Buncis Tahu Putih dengan Bakso Ikan - Step 3
4
Selamat mencoba πŸ˜‰.

Resep Lain Yang Perlu Anda Coba

Tumis tahu dan teri kemangi

Tumis tahu dan teri kemangi

ini edisi nguprek2 kulkas trnyata nemu harta karun tahu,teri dan kemangi dan untungnya si kemangi masih seger langsung di eksekusi yg super simple sreng sreng jadi hehehehe...cuuus reselnya #pejuanggoldenbatikapron #cookpadcommunity_bekasi

4. Sayur Lodeh Tahu Tempe Ikan Asap

4. Sayur Lodeh Tahu Tempe Ikan Asap

Sayur lodeh merupakan masakan tradisional khas jawa yang sangat lazim dibuat. Biasanya masakan ini terdiri dari tahu, tempe, kacang panjang kali ini saya akan memadukan dengan rebung dan ikan asap. Dari hasil perpaduan ini di dapatlah rasa yang sangat lezat di tambah dengan aroma ikan asap yang sangat khas maka tak dipungkiri lagi sayur yang sederhana ini dapat menambah selera makan kita.

Opsional
30 menit
Sapo tahu

Sapo tahu

Menu si anak waktu umur 2 th dan sekarang jadi menu sekeluarga . Oiya sapo tahu itu bisa pake ayam,seafood,tapi di rumah ada yang nggk makan seafood jadi di skip .Dan harusnya pake tahu telur,cuma kebetulan nggk ada jadi di ganti tahu putih yang dipotong mirip tahu telur. Sayur nya bebas sayur apa aja bisa,sesuai selera Oiya baluran tahu nya bisa di ganti sama telur yang di kocok ya

Pepes Tahu Teri Telur

Pepes Tahu Teri Telur

Request paksu minta dibikinin pepes tahu. Bikin 2 versi, pedes dan ga pedes (buat 2 krucil) #PejuangGoldenBatikApron

Tahu Pong Homemade

Tahu Pong Homemade

Cerita nya mau bikin cemilan khas Samarinda yaitu tahu gunting,yang bahan utamanya tahu pong,tapi apa daya karena baru selesai "liburan" bersama om icron,jadilah bikin tahu pong sendiri ala2 menggunakan bahan seadanya. Yaitu tahu putih, dua kali bikin ini, bagi saya yang teksturnya pas itu pakai tahu susu, tapi kalau pakai tahu susu,tidak perlu direndam air garam,karena tahu jenis ini sudah berbumbu. Resep aslinya saya liat di youtube,tapi mohon maaf,saya lupa channelnya siapa 🀭 #KulaEtamCoCoK #CookpadCommunity_Borneo #CookpadCommunity_Kaltim #CookpadCommunity_Samarinda #PejuangGoldenBatikApron #MingguKe6

Tumis Tauge Tahu Saus Tiram

Tumis Tauge Tahu Saus Tiram

ini adalah masalah tersimpel sih, dgn bahanΒ² yg mudah didapatkan, kamu udah bisa menyajikan makanan yg lezat πŸ’―

3 orang
Tahu Baso Sapi

Tahu Baso Sapi

Olahan daging yg kenyal dan gurih ini bisa dijadikan cemilan mau pun lauk berkuah. Bisa disajikam digoreng, dikukus, atau pun dalam bentuk sup baso tahu. Semua nya pasti enak sesuai dg selera ya. Pastikan bunda dirumah ada chopper atau bisa ke penggilingan baso. Jgn pake blender ya bunda, takut mesinnya ga kuat.

50 pcs
1 jam
Egg Roll Tahu Merah Putih

Egg Roll Tahu Merah Putih

Misi ke 2 #ramadancamp adalah membuat resep makanan dari bahan tahu yang digulung bisa dikukus atau di goreng. Saya buat egg roll tahu. Karena masih punya buah naga maka terfikir untuk membuat yang berwarna merah. Jadilah egg toll tahu merah putih. #ramadancamp_Misi2

5 orang
1 jam
Tahu Cabe Saus Tiram

Tahu Cabe Saus Tiram

4 orang
40 menit
PGBA 5. Orek Tempe Tahu Cecek

PGBA 5. Orek Tempe Tahu Cecek

Suka banget ma cecek yang dimasak kecap. Biasanya ada di menu nasi rames ato nasi campur. Hari libur, saatnya masak untuk tantangan Cookpad. #PejuangGoldenBatikApron Minggu5

Tahu telor porsi jomblo

Tahu telor porsi jomblo

Pengen tahu telor, tp di jayapura nyarinya susah. Yawda bikin sendiri. Ini porsi 1 org aja. Asal ada semua bahan ga nyampe Β½jam uda jadi.

1 porsi
Β½jam
Pepes Tahu πŸ₯

Pepes Tahu πŸ₯

Pepes merupakan suatu cara memasak khas masyarakat Sunda untuk mengolah bahan makanan (biasanya untuk ikan) dengan bungkusan daun pisang, namun sebenarnya pepes memiliki banyak varian yang terbuat dari beragam bahan baku salah satunya adalah Tahu. Cara membuatnya sangat mudah, rasanya juga lezat. Yuuk simak resep nya πŸ‘©πŸ»β€πŸ³ Source : @RuDes #GenkPejuangDapur #GenkPeDa_Eksis #CookmemberGenkPeda2_Ruth #CookpadCommunity_Bandung #Cookpad_id #Cookpad_Indonesian #PejuangGoldenBatikApron #minggukelima #pepes #pepestahu

5 porsi
30 menit
Sup Manisa(Labu Siam) & Tahu

Sup Manisa(Labu Siam) & Tahu

Bikinin sayur buat ibuku. Biasanya kalau bikin sup gak ada cabenya. Biar ada berasa sedikit pedas saya tambahi cabe biar gak disuruh bikin sambal 😊. Bikinnya mudah tinggal cemplung2 jadi deh. #PejuangGoldenBatikApron

Sapo Tahu Ala Resto

Sapo Tahu Ala Resto

Recook dari youtube Tri Pujis

Kari Ayam Tahu Kentang

Kari Ayam Tahu Kentang

Seperti biasanya... menu berkuah sekali2 wajib hadir dalam sepekan. Anak2 dibiasakan jg mengenal dan menyenangi makanan berkuah, jangan hanya ikan- ayam yg serba goreng . Nah kali ini untuk mengisi waktu istirahat (lagi isoman), sy buat menu kari ayam tahu kentang sederhana yg rasanya nikmaaat. Semua suka terutama si kecil yg senang dengan kuah2 kuning. Terinspirasi dari resep bunda @setya ida dengan beberapa penyesuaian πŸ™. Bumbu dibuat 4x lipat. Saya pakai santan dari kelapa parut, resep asli pakai santan bubuk 4 bgkus. Kencur, lengkuas, dan sereh diskip smua, tdk ada stok😊. Terima kasih resepnya. #PejuangGoldenBatikApron #PekanKe-4 #CookpadCommunity_Makassar #OlahanAyam #KariAyam #KariAyamAntiHancur

Tahu Sawi kukus

Tahu Sawi kukus

Menu ini cocok untuk cemilan ataupun teman makan :)

Oseng kikil tahu tempe

Oseng kikil tahu tempe

Pedes gurih mantul !!! Ditempat ku (kab. Lahat, Sum-Sel) harga kikil 1/4 nya 13ribu.

5 orang
1 jam
Tempe dan Tahu Bacem

Tempe dan Tahu Bacem

#PejuangGoldenBatikApron