Tahu crispy lada hitam

Dipos pada January 3, 2022

Tahu crispy lada hitam

Anda sedang mencari inspirasi resep Tahu crispy lada hitam yang unik? Cara membuatnya memang susah-susah gampang. Jika keliru mengolah maka hasilnya tidak akan memuaskan dan justru cenderung tidak enak. Padahal Tahu crispy lada hitam yang enak harusnya sih memiliki aroma dan rasa yang mampu memancing selera kita.

Banyak hal yang sedikit banyak berpengaruh terhadap kualitas rasa dari Tahu crispy lada hitam, mulai dari jenis bahan, selanjutnya pemilihan bahan segar, sampai cara membuat dan menyajikannya. Tidak usah pusing kalau ingin menyiapkan Tahu crispy lada hitam enak di rumah, karena asal sudah tahu triknya maka hidangan ini dapat jadi suguhan spesial.

Nah, kali ini kita coba, yuk, variasikan Tahu crispy lada hitam sendiri di rumah. Tetap dengan bahan yang sederhana, sajian ini bisa memberi manfaat dalam membantu menjaga kesehatan tubuh kita. Anda bisa membuat Tahu crispy lada hitam memakai 15 jenis bahan dan 5 langkah pembuatan. Berikut ini cara dalam membuat hidangannya.

Resep cooksnap Genk PeDa periode 2 ini sudah ditentukan pemenang. Tapi kita bisa sesuaikan dengan budget, stok bahan yang tersedia di tempat kita ataupun sesuai selera kita dan keluarga di rumah, lebih enjoy dalam memasak. Naah resep mbk iis ini aslinya ayam, aku ganti ke tahu karena gak punya ayam fillet, xixixi. Ini bisa jadi alternatif menu vegetarian dengan menskip saos tiram ya. Ini juga aku gak pakai saori lada hitam, jarang yang jual soalnya, jadi aku tambahin aja lada hitam bubuk yang banyak agar lada hitamnya lebih terasa Semoga berkenan ya mbk iis, sehat selalu πŸ€—. Sumber : @iishvara #GenkPejuangDapur #GenkPeDa_Eksis #CookmemberGenkPeda2_Iishvara #MasakItuSaya #BagikanInspirasimu #cookpadcommunity_jakarta #cookpadindonesia #PejuangGoldenBatikApron #GBAweek04

Bahan-bahan dan bumbu yang perlu dipersiapkan untuk membuat Tahu crispy lada hitam:

  1. 1/2 buah tahu cina
  2. 100 gram tepung super crispy kentucky
  3. Secukupnya air
  4. Minyak untuk menggoreng
  5. 1 sdm wijen untuk taburan
  6. Bahan saus lada hitam :
  7. 1/2 buah bawang bombay iris tipis
  8. 2 siung bawang putih cincang halus
  9. 1 bks saos saos lada hitam (aku gak pake)
  10. 1 sdt lada hitam bubuk
  11. 1 sdm saos tiram
  12. 1 sdm kecap manis
  13. 1 sdm saos tomat (tambahan aku)
  14. 1/4 sdt kaldu bubuk ayam
  15. 2 sdm minyak untuk menumis

Langkah-langkah untuk membuat Tahu crispy lada hitam

1
Potong dadu tahu cina. Siapkan tepung kering, lalu ambil 3 sdm tepung kering campur sedikit air sampai kental.
Tahu crispy lada hitam - Step 1
Tahu crispy lada hitam - Step 1
2
Celupkan tahu ke adonan basah lalu gulingkan ke adonan kering.
Tahu crispy lada hitam - Step 2
Tahu crispy lada hitam - Step 2
3
Goreng tahu dalam minyak panas hingga kuning keemasan dan garing. Angkat dan tiriskan.
Tahu crispy lada hitam - Step 3
Tahu crispy lada hitam - Step 3
4
Panaskan minyak lalu tumis bawang bombay dan bawang putih hingga harum. Lalu masukkan air, saos tomat, saus tiram, kecap manis, kaldu bubuk ayam, dan lada hitam bubuk. Masak sampai mengental.
Tahu crispy lada hitam - Step 4
Tahu crispy lada hitam - Step 4
5
Matikan api lalu masukkan tahu, aduk cepat, angkat. Taburi wijen lalu sajikan.
Tahu crispy lada hitam - Step 5

Resep Lain Yang Perlu Anda Coba

Rolade tahu isi sosis

Rolade tahu isi sosis

Rolade tahu dinikmati langsung atau pun di goreng samaΒ² enak, bisa juga buat stok disimpan dalam kulkas dimasak saat kehabisan sayur maupun lauk saat malam hari atau di masak saat buruΒ² dan gak sempat masak. Biasanya rolade bikin kulitnya pakai telur, kebetulan ada kulit lumpia yang awalnya mau di bikin lumpia tapi mager, dari pada sayang gak kasak masak mending buat penganti bikin rolade. #RamadanCamp_Misi2 #PejuangGoldenBatikApron #Kopijos #SelaluIstimewa #CookpadCommunity_Yogyakarta #Kopijos_Manasin

Ayam tahu crispy saos lada hitam

Ayam tahu crispy saos lada hitam

26 Februari 2022 Arisan cooksnap minggu ini resep nya mbk @iishvara,ada 5 pilihan resep dan saya pilih resep ini karena masak nya juga cepat dan saya tambahin tahu bair jadinya banyak πŸ˜‚Untuk lada nya aku pake lada bubuk aja biar ga terlalu pedas,karena memang bocah ikut makan. Source : @iishvara #GenkPejuangDapur #GenkPeda_Eksis #Cookmembergenkpeda2_Iishvara #Cookpadcommunity_surabaya #PejuangGoldenBatikApron

Tahu Timun Baso

Tahu Timun Baso

Kalau anak anak bosen yuk bikin yang ini aja. #PejuangGoldenBatikApron #CookpadIndonesia #KeDapurAja #MasakItuSaya #KamuInspirasi #CookpadCommunity_Tangerang

Tahu Gejrot

Tahu Gejrot

#CookpadCommunity_Surabaya

Rolade Tahu ala d'poer Adhit

Rolade Tahu ala d'poer Adhit

Tetep semangat ikut even #PejuangGoldenBatikApron sekalian buat meramaikan inspirasi Bulan Suci Ramadhan.

1 keluarga
Sup Caisim dengan Bakso Tahu

Sup Caisim dengan Bakso Tahu

Masak yg simpel saja, murah dan sehat. Bahannya pun mudah ditemukan, ditukang sayur sllu ada 😁 sawi hijau dan tahu. Tahu dibikin bola2 dulu jadi tampilannya lebih menarik 😍 seger mau buat temen makan nasi atau dimakan gtu aja, yg suka pedes tinggal tambahin sambel...udah siippp deh πŸ˜„πŸ˜„ #PejuangGoldenBatikApron #WongSoloMasak #CookpadCommunity_Solo #TimloSolo_TimCookpadCommunitySolo #CookpadIndonesia #CookpadCommunityId #FoodtographyClub

2-3 porsi
Tahu Putih Goreng Bulat

Tahu Putih Goreng Bulat

Aslinya bisa jadi banyak ya, tapi udah pada dimakananin πŸ˜…

Keripik Tahu Sederhana

Keripik Tahu Sederhana

Kamis, 10.maret 2022 (week 6) Bismillah Ikutan #PekanPosbar #MBKakmin_MakananKering, Masak yang ga ribet.. gampang & sederhana, dan yang paling penting keluarga suka ❀ Hasil contek sana contek sini nih source mba @feliciatanadii & mba @puteri_jasmine91 Ternyata kalo sudah dibuat kriuk kayak ini.. beneran gak ada yang nolak. Siapa sih yang gak suka yang kriuk2.. πŸ˜…? Biasanya kalo gorengan tahu anak2 ga terlalu doyan, saya selalu kebagian ngabisinnya , tapi begitu dimasak kyk gini, emak gak kebagian lagi πŸ˜… #MakananKeringWongKito #PejuangGoldenBatikApron #Cookpadcommunity_palembang #Cookpadcommunity_id #berbagiinspirasi #masakitusaya #cookpadindonesia #Temansetiapmomen #stayathome #dirumahaja #kedapuraja

Asem-asem Tahu

Asem-asem Tahu

Menu sederhana yang bikin anak doyan makan.

4 porsi
10 menit
Tahu Ungkep

Tahu Ungkep

Kebiasaan ku kl masak tahu g suka yg digoreng polos ..karena pasti g laku .. makanya ak selalu diungkep biar tahu nya ada rasa..kali ini kuungkep pake bumbu ayam goreng..dan bener tahunya laku keras..malah ada yg pengen nambah.. #CookpadCommunity_Bogor #PejuangGoldenBatikApron #Week_03

30 potong
1 jam
50.Tahu gejrot khas Cirebon

50.Tahu gejrot khas Cirebon

hari ini aku mau buat tahu gejrot khas ci rebon enak banget pedes asem manis, aku buat nya percobaan dulu jadi sedikit tapi ternyata tahu nya nambah lagi 🀀 Source YouTube: Ceceromed kitchen #PejuangGoldenBatikApron

4-5 orang
20 -30 mnt
Orek Tempe Tahu

Orek Tempe Tahu

Orek tempe atau kering tempe yang suka dimasak keluarga di kampung halaman, untuk nostalgia di rumah #PejuangGoldenBatikApron

3 orang
30 menit
Egg Roll Tahu

Egg Roll Tahu

Udah mendekati Ramadan nih, Saatnya cari ide buat menu² praktis stok sahur 😊 Eh tapi yg ini bisa juga buat ide tanggal tua 😁 karena ekonomis bahannya tapi rasanya ga ekonomis 😁😁 Yang pasti anak2 juga suka 😍 source : @daffs_kitchen #RamadanCamp_Misi2 #PejuangGoldenBatikApron #EggRollTahu #CookpadCommunity_Solo

1jam
Tahu kukus siram

Tahu kukus siram

# PejuangGoldenBatikApron# Minggu ke 5 Untuk bisa lolos etape marathon Golden Batik Apron kudu pinter2 simpan tenaga dan atur strategi 🀣 Kali ini masak yang cepat, sederhana tetapi tetap lezato … Tahu kukus siram pakai jamur enoki. Tahunya harusnya tahu sutera tapi dikulkas adanya tahu china ya sudahlah … hasilnya tetep oke. Ini versi simple bisa lebih yummy lagi kalau ditambah daging giling. Tips nya adalah pakai udang kering dan irisan jahe. Mari dicoba Cookpaders πŸ˜‹