Tempe Tahu Ungkep Bumbu Kuning

Dipos pada January 23, 2022

Tempe Tahu Ungkep Bumbu Kuning

Anda sedang mencari inspirasi resep Tempe Tahu Ungkep Bumbu Kuning yang unik? Cara membuatnya memang susah-susah gampang. Jika keliru mengolah maka hasilnya tidak akan memuaskan dan justru cenderung tidak enak. Padahal Tempe Tahu Ungkep Bumbu Kuning yang enak harusnya sih memiliki aroma dan rasa yang mampu memancing selera kita.

Banyak hal yang sedikit banyak berpengaruh terhadap kualitas rasa dari Tempe Tahu Ungkep Bumbu Kuning, mulai dari jenis bahan, selanjutnya pemilihan bahan segar, sampai cara membuat dan menyajikannya. Tidak usah pusing kalau ingin menyiapkan Tempe Tahu Ungkep Bumbu Kuning enak di rumah, karena asal sudah tahu triknya maka hidangan ini dapat jadi suguhan spesial.

Nah, kali ini kita coba, yuk, variasikan Tempe Tahu Ungkep Bumbu Kuning sendiri di rumah. Tetap dengan bahan yang sederhana, sajian ini bisa memberi manfaat dalam membantu menjaga kesehatan tubuh kita. Anda bisa membuat Tempe Tahu Ungkep Bumbu Kuning memakai 17 jenis bahan dan 3 langkah pembuatan. Berikut ini cara dalam membuat hidangannya.

Cooksnapnya mba Restu, buat stok amunisi bumil yg kadang suka laperan dadakan 🤭 Thanks Mba Restu untuk resepnya 🙏 Source: @Restu_9879103 #TiketGoldenBatikApron #CookpadCommunity_Depok #PekanPosbar #Ungkepan #MasakItuSaya #CookpadId

Bahan-bahan dan bumbu yang perlu dipersiapkan untuk membuat Tempe Tahu Ungkep Bumbu Kuning:

  1. 1 papan tempe uk.sedang
  2. 5 buah tahu putih
  3. 500 ml air
  4. 1/2 sdt garam
  5. 1 sdt kaldu bubuk
  6. BUMBU HALUS:
  7. 7 siung bamer
  8. 5 siung baput
  9. 2 buah kemiri
  10. 1 sdm ketumbar
  11. 1 ruas kunyit
  12. 1 ruas jahe
  13. BUMBU PELENGKAP:
  14. 1 batang sereh, geprek
  15. 2 lembar daun salam
  16. 2 lembar daun jeruk
  17. 1 ruas lengkuas, geprek

Langkah-langkah untuk membuat Tempe Tahu Ungkep Bumbu Kuning

1
Potong" tempe & tahu sesuai selera, sisihkan. Haluskan bumbu: baput, bamer, kunyit,ketumbar,jahe & kemiri.
Tempe Tahu Ungkep Bumbu Kuning - Step 1
Tempe Tahu Ungkep Bumbu Kuning - Step 1
2
Panaskan air hingga mendidih, masukkan bumbu yg sdh di haluskan beserta bumbu pelengkap: daun salam, sereh, lengkuas, daun jeruk,garam & kaldu bubuk. Aduk hingga bumbu merata, baru masukkan tahu & tempe.
Tempe Tahu Ungkep Bumbu Kuning - Step 2
Tempe Tahu Ungkep Bumbu Kuning - Step 2
3
Rebus hingga air agak surut,bumbu meresap & tahu tempe berubah warna, matikan api. Tunggu hingga agak dingin, baru bisa di masukkan ke dlm kulkas & bisa di goreng sewaktu"/ di oleh sesuai selera.
Tempe Tahu Ungkep Bumbu Kuning - Step 3
Tempe Tahu Ungkep Bumbu Kuning - Step 3

Resep Lain Yang Perlu Anda Coba

Tahu orak arik simple tapi enak

Tahu orak arik simple tapi enak

Ini bisa jadi ide masak yang tersimpel di saat jam genting. Waktu memasak yang singkat, tapi rasa tetap enak💅

Resep Tumis Tahu Pong Goreng Tauge kecambah

Resep Tumis Tahu Pong Goreng Tauge kecambah

Yang di pict aku pake tahu goreng lalu potong kotak tapi sebenarnya lebih cocok pakai tahu pong potong2 ya Selamat mencoba, semoga bermanfaat ☺

4 porsi
30 menit
314.Tahu Goreng Kuah Kuning

314.Tahu Goreng Kuah Kuning

Bismillaah .. Tahu lageeee😅karna memang kesukaan nak kanak , mau dibuat apapun mereka syuka🤗 ,, kali ini emak bikin kuah2 tanpa santan tapi teteup endulita😉 #KulaEtamCoCoK #CookpadCommunity_Borneo #CookpadCommunity_Kaltim #CookpadCommunity_Balikpapan

Tahu cabe garam

Tahu cabe garam

Biasanya masak tahu cuma di goreng biasa aja,kali ini di masak berbeda yang rasanya enak ...

Sup Tahu ala HokBen

Sup Tahu ala HokBen

#ComboBabaturan_ErniApriana #CookpadCommunity_Bogor

Brongkos Tahu Telur

Brongkos Tahu Telur

Brongkos Tahu Telur ala Nara ---------------------------------------------------- By @inatiaraaaa . . Brongkos itu masakan asli mana yaaa...Jogja mungkin ya. Penampakannya seperti Rawon..Hitam dari kluwek. Jadi mikir...kalo ada Brongkos Daging..Brongkos Tahu Telur maka Rawon harusnya bisa juga yaaa...Rawon Tahu Telur...🤣🤣 mbuh enak gak yaa... . . Rawon sama Brongkos ini bedanya ada bbrp orang yang menggunakan kencur. Brongkos pake kencur...rawon ndak! . . Cobain yaa buunds...apalagi yang rindu sama brongkos Jogja...😋 . . #resepnara #brongkos #resepbrongkos #brongkosjogja #olahantelur #olahantahu #masakapahariini #menumasakanharian #berbagiresep

4 orang
1 jam 30 menit
Tahu Sakura Sosis

Tahu Sakura Sosis

Pengen ngemil tahu, scroll resep tahu Sakura daan dg bahan yg ada serta cetakan seadanya jadilah si tahu gurih ini, walaupun bentuknya bukan bunga Sakura karena cetakannya pake cup puding🙈🤭

Semur Tahu Tempe

Semur Tahu Tempe

Punya stok tahu dan tempe di kulkas bosen kalo di goreng aja atau di tumis, jadi di bikin yang berkuah deh

4 orang
30 menit
Tumis BTS (bakso, tahu, sosis) - Sayur Asin

Tumis BTS (bakso, tahu, sosis) - Sayur Asin

Kangen makan sayur asin. Sambil ikutan #TiketGoldenBatikApron challenge 😊. Ayoo rajiin masak dan posting 🙏🏼 Notes: 1. Opsional bisa pakai bakso ikan, daging b2 or ayam. 2. Cuci bersih bilas sayur asin beberapa kali dari tanah pasir di bagian bawah batang daun.

3 orang
15 menit
Tahu goreng tepung

Tahu goreng tepung

Bosan dengan tahu yang digoreng biasa ,jadi bikin tahu goreng tepung

Semur ati ampela tahu tempe

Semur ati ampela tahu tempe

Jadi keinget sama semur buatan almh ibu. Terus kakak ipar buatin, rasa nya mirip gitu.. coba minta resep nya terus buat sendiri dirumah.. anak aku yang 2 tahun juga suka 🥰

5 orang
Bola-bola tahu pedas manis

Bola-bola tahu pedas manis

Resep simpel akhir bulan untuk anak kos dikala dompet menipis 😅

2 orang
45 menit
Tahu bakso isi daging ayam simple dan enak

Tahu bakso isi daging ayam simple dan enak

Resep ini terinspirasi dari ibu mertua. Ibu mertua saya seorang penjual nasi dan aneka lauk makanan di salah satu daerah di Jawa Tengah. Setiap saya berkunjung ke rumah beliau selalu membuatkan saya makanan yang enak enak. Termasuk makanan tahu bakso ini. Makanan ini cocok di nikmati di waktu apa pun Seperti sedang berpergian , piknik dengan keluarga, suguhan saat ada tamu, oleh oleh,berkat acara tahlil,dll Tahu bakso ini sangat mudah di buat dan cocok untuk di jual sembali bisnis sampingan ibu ibu di rumah dengan modal yang murah meriah. Let's do try

15 porsi
30 menit
Sambal Terong Tahu

Sambal Terong Tahu

Terong merupakan salah satu bahan pangan yang secara ilmiah tergolong buah. Namun kita lebih sering menyebutnya sebagai sayuran. Terong banyak sekali ragam nama dan bentuk. Tetapi kali ini aku mau berbicara tentang terong ungu. Karena sekarang aku mengeksekusi Sambal Terong Tahu, Terong ungu (Solanum melongena L.) merupakan tanaman yang dapat tumbuh hingga mencapai tinggi 60 sampai 90 cm. Tanaman terong memiliki daun yang berbentuk lebar dan berbentuk telinga. Bunga tanaman terong berwarna ungu dan merupakan bunga sempurna. Banyak manfaat dari terong ungu ini, selain dapat dibuat sayur juga bisa dibuat manisan dan aneka kuliner lainnya.

6 porsi
30'
Sup tahu sederhana

Sup tahu sederhana

Pingin yang seger2 cusss

4 porsi
30menit
Pepes tahu jamur tanpa santan

Pepes tahu jamur tanpa santan

Masak 1x bisa buat siang - sore - pagi 🤭

Brokoli, Kembang Tahu Berkuah

Brokoli, Kembang Tahu Berkuah

Belajar masak sayur lagi 😁. Sebetulnya resep asli ditumis pakai minyak,tapi saya bikin tanpa ditumis barangnya,jadi semi tumis dan sup. Airnya lebih dibanyakin dari resep asli. Brokoli Kembang Tahu Berkuah Source: sajiansedap Recook: @virapurple

4 porsi
30 menit